Cover Letter AI Generator

Pemakaian Cover Letter AI Generator akan menghabiskan : 5 Credits

0 / 20000

0 / 20000

Writing Style

Formal & Profesional

  Formal & Profesional

  Storytelling & Inspiratif

  Bold & Percaya Diri

Cara Menggunakan Cover Letter AI Generator

Cover Letter AI Generator membantu kamu membuat surat lamaran kerja yang menarik dan sesuai dengan kebutuhan perusahaan. Ikuti langkah-langkah berikut:

Step 1: Copy & Paste Lowongan Kerja

  • Salin dan tempelkan detail lowongan kerja yang kamu tuju pada kotak pertama.
  • Kamu bisa menambahkan informasi tentang perusahaan yang kamu lamar (opsional).
  • Pastikan mencantumkan persyaratan utama agar surat lamaran lebih relevan.

Step 2: Isi Tentang Diri Kamu

  • Di kotak kedua, tuliskan pengalaman kerja, pencapaian, atau nilai yang ingin kamu tonjolkan.
  • Sesuaikan dengan kualifikasi yang diminta di lowongan kerja agar lebih menarik.
  • Jika ada keahlian khusus yang sesuai dengan posisi tersebut, cantumkan juga.

Step 3: Pilih Gaya Penulisan

  • Formal & Profesional → Gunakan nada formal sesuai standar industri.
  • Storytelling → Gunakan pendekatan cerita yang menarik dan inspiratif.
  • Bold & Percaya Diri → Gunakan nada tegas untuk menunjukkan ambisi dan keberanian.

Step 4: Generate Cover Letter

  • Klik tombol “Generate Cover Letter” untuk membuat surat lamaran otomatis.
  • Hasilnya akan ditampilkan dalam dua versi bahasa, yaitu Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris.

Step 5: Copy Hasil Cover Letter

  • Setelah hasil keluar, kamu bisa menyalin versi Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, atau keduanya sekaligus dengan tombol “Copy Semua”.
  • Cover letter ini siap digunakan dan bisa langsung dikirim ke perusahaan yang kamu lamar.

💡 Tips Tambahan:
✔ Pastikan semua informasi sudah benar dan sesuai dengan keahlian serta pengalamanmu sebelum mengirimkan surat lamaran.
✔ Gunakan gaya penulisan yang sesuai dengan posisi dan budaya perusahaan.
Edit atau sesuaikan jika diperlukan agar lebih personal dan unik.

🚀 Selamat melamar pekerjaan! Semoga sukses!